CAPUNG “KELAPARAN”




Selamat pagi sahabat semua…..Apa kabarnya hari ini ?
Lok di TPA biasanya para santri akan menjawab Subhanaallah wal hamdulillah Allahuakbar….
Nah kemudian bagaimana jawaban sahabat ? hehehe


Pada kesempatan pagi ini Mas Mur akan berbagi sebuah foto aja deh….
Foto tentang seekor capung yang sedang memakan temannya sendiri.
Yang mana menurut mas mur ini adalah sebuah pelajaran yang harus kita ambil hikmahnya.


Sekarang kita lihat dengan penerapan di dunia masyarakat luas. Adakah manusia yang saling memakan ? saling menjatuhkan ? saling menyakiti ? bahkan saling bunuh ?
Jawabannya adalah seperti yang kita sering lihat di media masa. Berita yang penuh dengan informasi tindakan kriminalisme yang dilakukan oleh manusia sendiri. Sesama teman saling menyakiti hanya karna sesuatu hal. Sesama keluarga saling membunuh hanya karta perbedaan pandangan hidup atau pendapat. Yang lebih mengerikan lagi adalah, karna cemburu pacar sendiri di aniaya bahkan dibunuh. Bukankah katanya pacar itu adalah orang yang disayangi ? tapi kenapa justru dianiaya bahkan dibunuh ?


Padahal jika kita lihat mungkin tidak seperti yang kita bayangkan. Semua masalah pasti bisa diselesaikan dengan musyawarah jika kita mau dan bisa saling menghargai.
Bukankah Allah sendiri lebih mencintai penyelesaian suatu hal dengan cara musyawarah. Sebagai mana yang telah dicontohkan oleh Rasulullah.


Nah ini lah pandangan yang dapat saya ambil tadi ketika melihat seekor capung memakan temannya sendiri.


Semoga bermanfaat buat sahabat semuanya……………………
Lalau apa pendapat sahabat tentang hal ini ?
Silahkan tulis ya di kolom komentar……………………….

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "CAPUNG “KELAPARAN”"

Posting Komentar